Bentuk Sinergitas TNI – Polri, Laksanakan Sambang warga binaan.

    Bentuk Sinergitas TNI – Polri, Laksanakan Sambang warga binaan.

    Sinergitas antara TNI-Polri sangat diperlukan dalam pelaksanaan tugas guna memberikan rasa aman dan nyaman di wilayah Desa binaanya.

    Hal ini diwujudkan dengan kebersamaan dan kekompakan antara Bhabinkamtibmas Polsek Karangtengah Aiptu barbar ali subarkah dan Babinsa sabandar saat menyambangi Tokoh Masyarakat di aula desa sukamanah Kecamatan Karangtengah Kabupaten Cianjur,  

    Semua ini dapat terwujud dengan maksimal jika semua pihak ada komunikasi yang baik, sehingga tugas dilapangan akan terasa ringan dan masyarakat juga merasa aman serta terayomi.

    AKBP Aszhari Kurniawan, SH, S.IK., M.Si., Melalui Kapolsek Karangtengah Kompol H. TOHA MARUP, SH mengatakan “Bahwa Bhabinkamtibmas dan Babinsa merupakan ujung tombak dan sangat dibutuhkan dalam penanganan gangguan kamtibmas dimasyarakat”.

    “Kegiatan sambang merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas yang bersinergi bersama-sama dengan Babinsa melakukan pembinaan dan himbauan kamtibmas kepada masyarakat guna terciptanya situasi yang aman dan kondusif di wilayah Polsek Karangtengah, ” tutup Kapolsek

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Aiptu Hadiana Bhabinkamtibmas Polsek Warungkondang...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cidaun Patroli Someah, Himbau Warga...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kepala Bakamla RI Kunjungi Markas China Coast Guard dan Konsulat Jenderal RI di Guangzhou
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Jalin Silaturahmi, Kapolsek Cugenang Sambangi ke SMP PGRI
    Tingkatkan dan Tunjukan Sinergitas, TNI-POLRI di Wilayah Kec. Karangtengah Bersama Kontrol Warga
    Jaga Potensi Kamtibmas Kami Bangun Sinergitas TNI Polri agar wilayah tetap kondusif
    Rapat Pleno Rekapitulasi DPHP Pemilu 2024 di Kecamatan Haurwangi: Sinergi Untuk Pemilihan yang Transparan dan Akurat
    Bhabinkamtibmas Polsek Mande Polres Cianjur, Briptu Soni Isro, Sambangi Pangkalan Ojeg untuk Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Keselamatan Berlalulintas
    Jalin Silaturahmi, Kapolsek Cugenang Sambangi ke SMP PGRI
    Tingkatkan dan Tunjukan Sinergitas, TNI-POLRI di Wilayah Kec. Karangtengah Bersama Kontrol Warga
    Jaga Potensi Kamtibmas Kami Bangun Sinergitas TNI Polri agar wilayah tetap kondusif
    Bhabinkamtibmas Polsek Mande Polres Cianjur, Briptu Soni Isro, Sambangi Pangkalan Ojeg untuk Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Keselamatan Berlalulintas
    Rapat Pleno Rekapitulasi DPHP Pemilu 2024 di Kecamatan Haurwangi: Sinergi Untuk Pemilihan yang Transparan dan Akurat
    Bhabinkamtibmas Polsek Karangtengah Terus Jalin Kedekatan dengan Masyarakat
    Sampaikan Pesan Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Cidaun Silaturahmi warga.
    Bhabinkamtibmas polsek pacet laksanakan giat tatap muka dengan masyarakat dikampung kanangan. 
    Bhabinkamtibmas Polsek Sukanagara Jalin Kemitraan dengan Warga untuk Keamanan dan Keharmonisan
    Pelaksanaan Gatur Lalu Lintas Di Pasar Dan Terminal Sukanagara, Oleh Personel Polsek Sukanagara Polres Cianjur, Berikan Kenyamanan Terhadap Pengguna Jalan

    Ikuti Kami